NATA Private | Tahukah Anda Cara Menentukan Jangkauan Vokal Anda? Part 1

NATA Private | Tahukah Anda Cara Menentukan Jangkauan Vokal Anda? Part 1

Menemukan jangkauan vokal Anda penting dilakukan untuk bernyanyi dengan baik. Meskipun Anda mungkin pernah mendengar penyanyi dengan jangkauan yang besar—Michael Jackson memilki jangkauan hampir 4 oktaf— kebanyakan orang TIDAK memiliki kemampuan ini. Kebanyakan orang memiliki sekitar 1.5-2 oktaf secara natural, 0.25 di nada rendah (jika bisa), 1 di falsetto, dan 1 suara tinggi (jika bisa), meskipun suara itu jarang digunakan (kecuali Anda adalah Mariah Carey). Ada tujuh tipe suara utama—Sopran, Mezzo-Sopran, Alto, Countertenor, Tenor, Bariton, Bass—dan dengan sedikit latihan Anda dapat dengan mudah mengetahui jangkauan vokal mana yang pas untuk Anda. Les Musik Bandung

Bagian1

Tentang Jangkauan Vokal

  1. Gambar berjudul Find Your Vocal Range Step 1
    1
    Pahami apa itu jangkauan vokal. Sebelum Anda dapat menemukan jangkauan vokal Anda, penting untuk mamahami secara detil apa yang Anda cari. Semua orang dilahirkan dengan jangkauan vokal tertentu dari nada yang mampu dicapai berdasarkan pita dan lipatan suara.[1] kita secara alami memiliki kesulitan untuk mencapai nada tersebut pada akhirnya—nada terendah dan tertinggi—dari jangkauan vokal kita, jadi memperpanjang jangkauan vokal memiliki banyak hal untuk dilakukan daripada sekedar memperkuat suara seseorang di nada tinggi dan rendah yang sampai pada nada diluar jangkauan vokalnya.[2] mencoba untuk mencapai nada di luar jangkauan vokal Anda dapat merusak suara. Les Musik Bandung
  2. Gambar berjudul Find Your Vocal Range Step 2
    2
    Penjelasan klasifikasi jenis-jenis suara. Banyak orang pernah mendengar istilah sopran, tenor, atau bass, tetapi mungkin tidak tahu apa yang dimaksud dengan istilah itu. Di opera, suara adalah instrumen lain yang harus mencapai nada tertentu seperi violin atau flute. Karena itulah klasifikasi jangkauan suara dikembangakan untuk menolong memperjelas suara. Yang membuat penyanyi opera lebih mudah ditempatkan di tempat yang cocok. Les Musik Bandung

    • Ketika kebanyakan orang jaman sekarang tidak tertarik pada opera, menyadari jenis suara yang Anda miliki dapat membuat Anda lebih tahu nada yang dapat Anda capai untuk tambahan pengetahuan musik atau sekedar mengetahui lagu apa yang paling cocok Anda nyanyikan saat karaoke. Les Musik Bandung
    • Periksalah panduan di bawah “jenis-jenis suara” untuk kategorisasi jangkauan suara mulai dari tertinggi sampai terendah. Angka di situ akan memberikan gambaran yang lebih jelas. Untuk info lebih lanjut, Anda dapat membaca tentang jenis-jenis suaradi sini. Les Musik Bandung
  3. Gambar berjudul Find Your Vocal Range Step 3
    3
    pahamilah beberapa istilah pokok. Sekarang Anda tahu apa itu jangkauan dan klasifikasi jangkauan, Anda dapat mulai mengerti beberapa istilah lainnya untuk menemukan jangkauan vokal Anda. Les Musik Bandung

    • Anda dapat membagi jangkauan ke dalam kategori berdasarkan register vokal mereka. Register vokal menentukan suara dasar (dada) dan suara kepala.[3] Les Musik Bandung
    • Suara dasar seseorang sangat penting bagi jangkauan vokalnya karena lipatan suara merupakan kejadian alami. Ia adalah nada yang dapat dijangkau seseorang tanpa menambahkan kerendahan, nafas tinggi, atau kualitas falseto pada suaranya. Les Musik Bandung
      • Bagi beberapa pria dengan suara sangat rendah, kategori yang lebih rendah yang disebut “Vocal fry” juga ditambahkan, tetapi kebanyakan orang tidak dapat menjangkau nada serendah ini.[4] Les Musik Bandung
    • Suara kepala seseorang termasuk akhir dari sebuah jangkauan dimana nada terasa seperti bergetar di kepala seseorang, dan mereka memiliki kualitas bunyi yang berbeda.[5] terutama, falseto—suara yang seringkali digunakan oleh penyanyi opera wanita—termasuk ke dalam register suara kepala. Les Musik Bandung
      • Seperti register “Vocal fry” memperpanjang nada pada titik yang sangat rendah untuk pria, “Whistle register” merujuk pada perpanjangan nada yang sangat tinggi pada wanita.[6] lagi-lagi, tidak semua orang dapat menjangkau nada tersebut. Bayangkan nada-nada tinggi yang terkenal di lagu seperi “Lovin’ you” oleh Minnie Riperton atau “Emotion” oleh Mariah Carey. Les Musik Bandung
    • Sebuah oktaf adalah interval di antara dua nada, satu diantaranya memiliki frekuensi dua kali lipat dari yang lain.[7] hal ini memberikan dua nada tersebut kualitas melodik secara bersamaan. Di piano, oktaf terbagi menjadi 7 bagian (termasuk kunci hitam). Satu cara mengekspresikan jangkauan vokal seseorang ada dengan mengekspresikan jumlah oktaf dalam jangkauan terssebut. Les Musik Bandung
    • Terakhir, memahami notasi pitch secara ilmiah, notasi pich ilmiah adalah cara ilmiah dari penulisan dan pemahaman nada musikal. Nada terendah dari kebanyakan piano adalah A0, membuat oktaf di atasnya selanjutnya adalah A1dan seterusnya. Apa yang kita anggap sebagai “C tengah” di piano sebenarnya adalah C4 di notasi pitch ilmiah.Les Musik Bandung
      • ekspresi penuh dari jangkauan vokal seseorang termasuk tiga sampai empat notasi nada yang berbeda, termasuk nada terendah dan tertingginya, tertinggi di suara dasar, dan tertinggi di suara kepala. Mereka yang mampu mencapai “vokal fry” dan “Whistle register” mungkin memiliki notasi pitch tersendiri, selalu ukur dari nada terbawah ke nada tertinggi.[8] Les Musik Bandung
      • Anda dapat membaca lebih banyak mengenai notasi pitch ilmiah di How to Understand Scientific Pitch Notation juga.

    Les Privat di bandung dan cimahi untuk semua mata pelajaran dan semua jenjang

    Website:
    – bimbelprivatbandung.com
    Medisa Sosial:
    – Fanspage Facebook : Bung NATA
    – Twitter : @PrivateNATA
    – Instagram : bimbelprivatbandung
    Layanan informasi:
    – SMS/WA: 0856.5961.4484
    – Pin BB: 764b0dc4

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *