Tentang Kami

keluarga-bintang-cendekia2

Nata Private adalah institusi pendidikan yang membantu siswa memperoleh bimbingan belajar di rumah. Dengan guru pilihan terbaik kami yang berasal dari PT favorit akan lebih memudahkan siswa untuk meraih kelulusan dengan nilai terbaik, masuk ke sekolah atau perguruan tinggi ternama, menjadi semakin dekat dengan cita-cita yang diharapkan.

Program les privat yang kami berikan selama proses pembelajaran adalah sistem belajar intensif, try out berkala, dan rapor siswa. Selain itu, konsep belajar e-learning menjadi salah satu alternatif program untuk para siswa dari luar wilayah Bandung yang ingin mengikuti les privat secara online. Sistem pembelajaran yang tersusun secara sistematis, try out yang diberikan secara berkala, dan rapor siswa untuk mengetahui hasil pembelajaran siswa menjadi quality control kami dalam memberikan pelayanan yang terbaik.

NATA Private telah mendapatkan kepercayaan dari berbagai pihak yang pernah tergabung pada program kami. Kehadiran kami sangatlah memberikan dampak positif bagi kemajuan pendidikan di Indonesia. Solusi tepat bagi putra-putri anda bergabung di NATA Private, Bersama Menggapai Prestasi.

 

Fasilitas

project-management(1)

HI-TECT

house

NUANSA HOMEY

profit

HARGA BERSAHABAT

countdown(1)

METODE VARIATIF

consultant(1)

MANAJEMEN HANDAL

classroom

TUTOR BERKUALITAS

thumbs-up

PROGRESS RECORD

skills

INTELLIGENCE TEST

Ikuti Kami di

Email: bimbelprivatb@gmail.com
Web: bimbelprivatbandung.com

logo trans-01 (75x)

Bersama menggapai prestasi!